Saturday, March 9, 2013

BanDunG INFO | PREANGER SLIDESTORY

BanDunG INFO | PREANGER SLIDESTORY

Link to news.detik

Tak Punya Uang untuk Pemakaman Anaknya, Ibu Titipkan Jasad Bayi

Posted: 09 Mar 2013 02:18 AM PST

Iis Aisyah sungguh tak menyangka, kejadian 1 tahun lalu kembali terulang Sabtu (9/3/2013) pagi ini. Seorang bayi mungil yang dimasukkan ke dalam sebuah keresek tergeletak di halaman rumahnya, di Jalan Rajawali Timur, Kecamatan Andir.

Dukung Bandung Bebas Anjal, Kemensos Bagikan 565 Paket Sembako

Posted: 09 Mar 2013 01:42 AM PST

Kota Bandung menargetkan bebas dari anak jalanan (anjal) pada 2014. Atas alasan itu, Kemensos RI membagikan 565 paket sembako pada anak jalanan Bandung di area Balai Kota Bandung, Sabtu (9/3/2013).

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

KPU Siapkan Pengacara untuk Hadapi Gugatan PDIP ke MK

Posted: 09 Mar 2013 12:05 AM PST

Meski optimistis gugatan Pilgub Jabar oleh PDIP ditolak Mahkamah Konstitusi (MK), KPU Jabar tetap menyiapkan langkah untuk menghadapi gugatan itu. KPU sudah menunjuk pengacara.

Kebakaran di Mengger Hanguskan 20 Rumah Semi Permanen

Posted: 08 Mar 2013 11:33 PM PST

Sekitar 20 rumah semi permanen yang berada di pinggir Sungai Cikapundung di Kampung Sukamanah RT 03 RW 02 Kelurahan Mengger Kecamatan Bandung Kidul hangus dilalap api, Sabtu (9/3/2013). Kebakaran tersebut diduga terjadi akibat gas bocor.

Pede Pilgub tak Diulang, KPU Jabar tak Bikin Persiapan Khusus

Posted: 08 Mar 2013 10:02 PM PST

KPU Jabar percaya diri gugatan PDIP ke Mahkamah Konstitusi (MK) tidak akan membatalkan hasil Pilgub Jabar. Pilgub diyakini juga tidak akan diulang.

Peduli Hutan Kota Bandung, Baksilmove Longmarch dan Pantomim

Posted: 08 Mar 2013 08:30 PM PST

Komunitas Baksilmove gelar aksi peduli Babakan Siliwangi (Baksil) yang merupakan hutan kota di Bandung. Mereka longmarch dari Baksil hingga Gedung Sate yang jaraknya sekitar 2 kilometer, Sabtu (9/3/2013).

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Program Wali Pohon, Sekar Telkom Punya Bukit Sendiri di Kareumbi

Posted: 08 Mar 2013 07:58 PM PST

Serikat Karyawan (Sekar) menjadi wali pohon untuk ribuan pohon yang telah ditanam di Gunung Kareumbi Cicalengka Jawa Barat. Sedikitnya, sudah 2 ribuan pohon yang ditanam di sebuah bukit yang dinamai Bukit Sekar.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Antisipasi Tangkuban Parahu Meletus, Polda Jabar Siapkan Tempat Pengungsian

Posted: 08 Mar 2013 06:42 PM PST

Polda Jabar sudah memiliki langkah sigap guna mengantisipasi meletusnya Gunung Tangkuban Parahu. Tiga tempat pengungsian sudah disiapkan untuk masyarakat.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

No comments:

Post a Comment